Bank bjb Bandoeng 10K Resmi Diluncurkan, Ajak 3.000 Pelari Menghidupkan Kembali Identitas Bandung Lewat Olahraga dan Budaya

Bank bjb Bandoeng 10K Resmi Diluncurkan, Ajak 3.000 Pelari Menghidupkan Kembali Identitas Bandung Lewat Olahraga dan Budaya
0 Komentar

“Saya sangat menantikan pengalaman berlari di rute bank bjb Bandoeng 10K nanti,” kata Robi.

Robi Syianturi membahas bahwa ajang lari yang merepresentasikan Kota Bandung secara keseluruhan masih tergolong jarang. Oleh karena itu, ia berharap bank bjb Bandoeng 10K dapat menjadi ajang tahunan yang berkelanjutan, tidak hanya sebagai kompetisi yang memberikan pengalaman berkesan, tetapi juga sebagai wadah untuk menampilkan prestasi olahraga di Kota Bandung bagi para pelari.

Melihat antusiasme yang tinggi dan dukungan luas dari berbagai pihak, bank bjb Bandoeng 10K ditargetkan untuk meraih 3.000 partisipan yang terdiri dari pelari nasional dan internasional. Acara ini diharapkan menjadi momentum bagi kebangkitan Bandung serta menguatkan kembali identitasnya sebagai kota kreatif, berbudaya, dan penuh semangat kebersamaan.

Baca Juga:Nabung di Bank bjb, Bisa Dapat Slot Lari 5K dan 10K Yumaju BerlebarunDua Begal Bertato Beraksi di Dompyong Wetan, Korbannya Ibu-Ibu

Untuk informasi lebih lanjut mengenai bank bjb Bandoeng 10K, kunjungi instagram @bandoeng10k dan website bandoeng10k.com . (adv/bjb)

0 Komentar