Karawang Jadi Tuan Rumah HPN Se-Jabar, eL DIALOGIS Tegaskan ‘Kasus Zaenal’ Belum Final

Karawang Jadi Tuan Rumah HPN Se-Jabar, eL DIALOGIS Tegaskan 'Kasus Zaenal' Belum Final
0 Komentar

Sekedar mengingatkan kembali, Zaenal Mustopa melaporkan oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Karawang ke Polda Jabar pada 23 Desember 2022. Laporan tersebut terkait kasus penculikan yang dialami Zaenal Mustopa pada Minggu (18/9/2023) dini hari.

Perlu diketahui, sebelumnya para terlapor yakni beberapa ASN Karawang dan seorang warga sipil juga pernah dilaporkan oleh Gusti Sevta Gumilar alias Junot bahkan sempat dinyatakan menjadi tersangka oleh Penyidik Polres Karawang.

Kemudian pengacara terlapor melakukan Praperadilan dan hasilnya dikabulkan oleh Hakim Pengadilan Negri Karawang dan kemudian status tersangkanya dicabut.

Baca Juga:Hamaren Interview 18 Siswa SMKN 2 Subang untuk Bekerja Magang di Perusahaan di JepangAtalia Ridwan Kamil Ikut Fashion Show HUT Dekranas

Proses hukum tetap berlanjut, hasil dari Praperadilan tidak menggugurkan tindak pidana yang dilakukan oleh terlapor. Namun, dalam proses penyelidikan ulang kasus tersebut dihentikan dengan adanya perdamaian antara Junot dan para terlapor. Sedangkan Zaenal menempuh upaya hukum lain dengan melaporkan kasus tersebut ke Polda Jabar yang prosesnya hingga kini masih berjalan alias belum final. (tim/jp)

Baca berita sebelumnya, klik:

0 Komentar