Jababeka Bakal Luncurkan Produk Unggulan yang Jadi Masa Depan Ekosistem Digital

Jababeka Bakal Luncurkan Produk Unggulan yang Jadi Masa Depan Ekosistem Digital
0 Komentar

Jababeka Bakal Luncurkan Produk Unggulan yang Jadi Masa Depan Ekosistem Digital

CORE Jababeka yang dibanderol mulai dari angka 1,9 M-an ini menghadirkan 2 tipe unit yakni tipe 3 lantai (LB 216/ LT 72) yang memiliki double façade concept serta connected balcony dan juga tipe 2 lantai (LB 96/ LT 50) yang memiliki 3in1 multifunction building concept. Jababeka juga memberikan pengalaman virtual tour bagi publik yang ingin mengetahui CORE Jababeka melalui Bit.ly/COREVirtualTour atau dapat langsung mengakses informasi secara lengkap, melalui website www.jababekaresidence.com. (red)

0 Komentar