“Jika kondisi sudah membaik, kita juga bisa melakukan dengan skala besar. Saya rasa antusiasme dari runners itu sangat besar. Ini terbukti setiap kita buka pendaftaran, selalu habis cepat,” ucapnya.
POCARI SWEAT RUN 2022 Ridwan Kamil: Ada Relasi Positif dengan Ekonomi Lokal
