Assado FC Berhasil Menangkan Dua Laga Tanding Lawan ‘Tim Bule’ Bokamps | Skor: 3-1 dan 2-1

Assado FC Berhasil Menangkan Dua Laga Tanding Lawan 'Tim Bule' Bokamps | Skor: 3-1 dan 2-1
0 Komentar

Sedangkan dalam wawancara khusus JP dengan Valentino Royer, Ia mengatakan bahwa dalam setiap pertandingan baik menang ataupun kalah kita harus enjoy. Bule yang menikah dengan wanita asal Cirebon ini mengaku senang bisa bermain bersama Assado FC. Ia pun sedikit bercerita tentang latar belakangnya bahwa ia merupakan seorang berkebangsaan Perancis.

“Saya lahir di Kota Paris – Prancis, dan disana pernah ikut klub sepak bola juga, tapi kaki saya mengalami cedera. Dan setelah pindah ke Indonesia, saya kembali bermain bola. Selama Covid-19 ini saya beraktivitas seperti biasanya, tidak ada yang berubah,” ujar bule yang lumayan fasih berbahasa Indonesia ini kepada redaksi JP.

Sebagai tambahan informasi, Bokamps FC sendiri merupakan tim yang para pemainnya adalah Mahasiswa para pecinta Persib Bandung alias para Bobotoh asal Cirebon. (jay)

GALERI FOTO ASSADDO FC VS BOKAMPS FC

Assado FC Berhasil Menangkan Dua Laga Tanding Lawan 'Tim Bule' Bokamps | Skor: 3-1 dan 2-1ASSADO FC LEGEND/REMAKO BERFOSE SEBELUM TANDING

Assado FC Berhasil Menangkan Dua Laga Tanding Lawan 'Tim Bule' Bokamps | Skor: 3-1 dan 2-1ASSADO FC U-24 ALIAS YOUNG ASSADO DENGAN KOSTUM MERAH

Assado FC Berhasil Menangkan Dua Laga Tanding Lawan 'Tim Bule' Bokamps | Skor: 3-1 dan 2-1FANS ASSADO FC, FAHREZA BERF0TO BARENG VALENTINO ROYER

0 Komentar