Demo Warga Papua di BIP Bandung Sebabkan Kemacetan Parah

Demo Warga Papua di BIP Bandung Sebabkan Kemacetan Parah
0 Komentar

“Masyarakat Jawa Barat selama ini tidak ada masalah dengan saudara-saudara kita yang berasal dari papua, buktinya pada saat HUT RI ke 74 kemarin kita bersama dengan mereka hadir mengikuti upacara tersebut bahkan setelah upacara melaksanakan menari bersama dengan mereka (Gubernur Jabar, Pangdam III/Slw, Kapolda Jabar, Ketua DPRD dan beberapa undangan yang lainnya) hal ini menunjukkan bahwa Warga Papua yang berada di Jawa Barat tidak ada masalah (aman-aman saja). Saya jelaskan kembali bahwa aksi demo masyarakat papua yang ada di Jawa Barat dilaksanakan di depan pusat perbelanjaan (BIP) di Jl. Merdeka Bandung, ” tegas Kapendam III/Siliwangi Kolonel Inf FX. Sri Wellyanto Kasih. (rls/pendam)

0 Komentar