Hingga berita ini diturunkan, belum ada klarifikasi atau konfirmasi langsung dari pihak BCA Finance. Bahkan meski redaksi sudah memberikan alamat email dalam berita sebagai sarana untuk klarifikasi, pihak BCA Finance Cirebon masih bungkam, dan belum ada jawaban yang diterima redaksi. Begitu pula saat pegawai BCA Finance Cirebon, Reza Fauzi dikirimi link berita juga sebagai itikad awal konfirmasi lewat pesan Whatsapp, yang bersangkutan hanya membacanya saja tanpa memberikan balasan apapun. (wis/adi/red)
INDEF Sebut Ada Oknum Di BCA Finance Dan Diduga Sudah Banyak Korbannya
