“Kami berharap penandatanganan perjanian kerjasama ini dapat dijadikan payung hukum dan memberikan manfaat yang maksimal bagi kedua belah pihak. Kami berharap dengan adanya penandatanganan MoU ini menjadi titik awal kerjasama lainnya dan dapat bermanfaat bagi kedua belah pihak dan tentunya dapat membantu Mitra KIMONU dalam memperbesar skala usaha serta meningkatkan ekonomi umat.” ungkap Suartini di sela-sela acara. (rls/bjb)
Dongkrak Perekonomian, bank bjb & PWNU Jabar Bentuk Tim “KIMONU”
