Lima Kali Berturut-turut Raih WTP, Pemprov Jabar Raih Penghargaan dari Sri Mulyani 

Lima Kali Berturut-turut Raih WTP, Pemprov Jabar Raih Penghargaan dari Sri Mulyani 
0 Komentar

Berdasarkan catatan Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Prov. Jabar , Laporan Keuangan tahun 2017, terdapat 3 Kabupaten/Kota yang masih mendapat opini WDP (Wajar Dengan Pengecualian) dan diharapkan tahun 2018 dapat memperoleh opini WTP.  (rls/adv)

0 Komentar