Rekrutmen CPNS K2 Harus Manusiawi, Jangan PHP

Rekrutmen CPNS K2 Harus Manusiawi, Jangan PHP
Permenpan K2
0 Komentar

“Akomodir para guru honorer eks K-II yang berusia lebih dari 35 tahun kedalam formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Tolong hargai mereka yang usia nya sudah tergadaikan akibat pengabdian mereka disekolah milik pemerintah, pemerintah  harus memberikan pengakuan atas pengorbanan mereka selama berpuluh-puluh tahun mengabdikan diri mencerdaskan anak bangsa”, tegas Siti Mufattahah. (mmn)

 

0 Komentar