Selain itu, kepada peserta dan panitia Aher meminta tidak bersikap sombong kepada alam. Karena alam tidak suka dengan kesombongan. Kata Aher, jika sombong kepada alam maka kita sombong kepada penguasa alam.
“Jaga moral, jangan ada kesombongan. Sebab alam juga tidak mau diajak sombong. Biasanya ada sesat di perjalanan karena ada sombong terhadap alam. Akibat sombong terhadap alam sombong juga terhadap penguasa alam, Allah Rabbul ‘Alamin,” pesannya. (rls/hms)
