“Ya benar tadi sekira pukul 10 siang tadi terjadi gesekan antara ojol dan angkot. Pada intinya, kedua belah pihak ini ada kesalahpahaman. Dan kami telah membuatkan pernyatan dari kedua belah pihak agar tidak mengulangi hal semacan ini lagi,” katanya. (dri)
Ojol dan Angkot di Tasikmalaya Nyaris Bentrok
