Demiz: Aparatur Desa Jangan Takut Gunakan Dana Desa

Demiz: Aparatur Desa Jangan Takut Gunakan Dana Desa
0 Komentar

Ia mencontohkan, dari input pembiayaan sebesar 1 Juta, bagaimana pemerintah desa dapat menghasilkan nilai 10 Juta. Begitu juga dari aspek pengelolanya atau aparatur desa, pemahamannya harus diubah dari sebatas pengawal administrasi menjadi aparatur desa yang memiliki jiwa kewirausahaan sehingga mampu mengelola keuangan yang ada menjadi lebih berdaya.

“Termasuk melakukan langkah-langkah pemberdayaan masyarakat agar mandiri yang mampu memahami dan memecahkan permasalahannya sendiri,” tutupnya. (hms/rls)

0 Komentar