Konsultan : Banyak Di Protes, Padahal PGTC Untuk Kemajuan Kabupaten Cirebon

Konsultan : Banyak Di Protes, Padahal PGTC Untuk Kemajuan Kabupaten Cirebon
0 Komentar

“Kami tidak akan menggusur dan merevitalisasi pasar yang ada. Dan kami akan membina UMKM disana termasuk dengan Pemda. Karena UMKM merupakan suatu tonggak perekonomian,” sambungnya.

Diakhir, Iwan menambahkan, pihaknya akan selalu berkomunikasi aktif dengan para pedagang bahkan pihaknya peduli untuk kemajuan Kabupaten Cirebon. “Kami juga akan fasilitasi dengan pedagang setempat dengan saling menguntungkan. Yuk bangun Kabupaten Cirebon. Kota Cirebon sudah punya CSB ya Kabupaten harus punya pasar sandang Tegal Gubug terbesar se-Asia Tenggara,” tukasnya. (gfr)

0 Komentar