Untuk menghilangkan jejak, para pelaku membuang korban di Flyover Kepongpongan. Pada awal ditemukan warga mengira jika keduanya korban kecelakaan, namun setelah diselidiki polisi memastikan jika kasus tersebut ialah murni kriminalitas. Personel Satreskrim Polresta Cirebon secara bertahap menangkap para pelaku. (dbs)
Membunuh & Memperkosa, 7 Anggota Geng Motor Cirebon Dituntut Hukuman Mati
