Lawatan Kerja ke Tiongkok, Gubernur Jadi Tamu Kehormatan Guangxi University of Nationalities

Lawatan Kerja ke Tiongkok, Gubernur Jadi Tamu Kehormatan Guangxi University of Nationalities
0 Komentar

Wakil Rektor Wu Xian Hua mengatakan, pihaknya bersama-sama promosikan kebudayaan Indonesia. Diakui dia, hubungan Tiongkok-Indonesia semakin erat di bidang ekonomi dan kebudayaan serta kebudayaan. “Kami sendiri sudah menjalin kerja sama dengan tujuh perguruan tinggi di Indonesia di antaranya Universitas Ahmad Dahlan. Termasuk kerja sama dengan universitas di Tanjungpura. Kemarin saja baru berkunjung ke Unpad‎,” jelas dia.

Dia menambahkan, dengan diselenggarakan Rampak Nusantara, banyak orang yang tertarik ke negaranya. “Pendidikan Guangxi semakin meningkat dan menunjukkan ciri khas kami nasional, internasional dan regional,” kata dia. (hms/rls)

0 Komentar