Dirinya mengatakan, kerja untuk pemenangan Pilkada 2017 nanti, bukan hanya kerja partai sendiri, tapi adalah kerja-kerja dari seluruh masyarakat yang bisa membentuk dalam komunitas atau relawan-relawan yang hadir.
“Jadi, sangat heterogen masyarakat Kabupaten Bekasi ini, sehingga peluang-peluang masyarakat untuk membentuk komunitas relawan mendukung suatu calon, itu adalah hal yang harus kita tanggapi secara baik. Khususnya saya. Apalagi, jika saya nanti direstui partai untuk maju dan bertarung di Pilkada untuk kemajuan abupaten Bekasi ke depan!” pungkas Melly. (fjr)
