Ratusan Tahanan Terserang ISPA, Kepala Rutan Cirebon akan Adukan Pelindo ke Jokowi

Ratusan Tahanan Terserang ISPA, Kepala Rutan Cirebon akan Adukan Pelindo ke Jokowi
0 Komentar

“Setelah ada hasil dari semua itu, saya akan membawa hasilnya terlebih dulu ke Walikota dan DPRD Kota Cirebon, selanjutnya ke Kementerian Hukum dan HAM serta Kementerian Lingkungan Hidup,” katanya.

Untuk diketahui, saat ini penghuni Rutan Klas 1 Cirebon berjumlah 439 orangm terdiri dari 230 tahanan dan 209 narapidana. Dari jumlah itu, perempuan sebanyak 19 orang dan anak-anak sebanyak 10 orang. (bay)

 

0 Komentar